bahasa Indonesia sunting

Verba

membesarkan (me- + besar + -kan; pasif: di, ku-, kau-, transitif: besarkan, imperatif: lah)

  1. menjadikan (menyebabkan, menambah) besar; memperbanyak:
    hal itu akan membesarkan biaya saja; ia selalu berusaha membesarkan modal
  2. memuliakan:
    kita membesarkan sejarah masa lampau
  3. mengasuh (hingga besar):
    ayah bundaku berusaha keras untuk membesarkan aku hingga menjadi dewasa dan dapat mencari nafkah sendiri
  4. memasang (menyalakan) lampu, api, dsb hingga besar
  5. membuat lebih nyaring (tentang suara)
  Sinonim
  Frasa dan kata majemuk
  Variasi
  Terjemahan[?]
  Lihat pula
 
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: membesarkan
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




  sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia