pedang bermata dua

Cari entri dan contoh kalimat di Wikipedia untuk: pedang bermata dua
Cari entri dan contoh kalimat di Wikisource untuk: pedang bermata dua
Cari entri dan contoh kalimat di Wikiquote untuk: pedang bermata dua
Cari terjemahan di Wikidata untuk: pedang bermata dua

bahasa Indonesia sunting

Nomina

pedang bermata dua

  1. Dipakai secara literal (bukan idiom atau kiasan): lihat pedang,‎ bermata dua.
    "Sebab firman Allah hidup dan kuat dan lebih tajam dari pada pedang bermata dua manapun; ia menusuk amat dalam sampai memisahkan jiwa dan roh, sendi-sendi dan sumsum; ia sanggup membedakan pertimbangan dan pikiran hati kita." (Ibrani 4:12), Alkitab Terjemahan Baru
  2. (pb) Metafora yang berasal dari kedua sisi (mata pedang) pedang yang tajam, sehingga bisa memotong ke dua arah. Bermakna suatu keuntungan (kesempatan) yang disertai dengan bahaya/ancaman (harga yang harus dibayar). Keuntungan yang diiringi dengan risiko yang signifikan, namun mungkin tidak jelas.
  Sinonim
  • pedang mata dua, pedang dua mata, pedang bermata rangkap, pedang jambiak, pedang dengan muka dua
  Antonim
  • pedang bermata satu
  Terjemahan[?]
  Lihat pula
 
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: pedang bermata dua
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




  sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia