Adjektiva

payau

payau

  1. agak asin karena tercampur air laut (air tawar, biasanya di muara)
    air payau tidak enak diminum

  Etimologi
  Kata turunan
  Sinonim
  Frasa dan kata majemuk
  Terjemahan[?]

bahasa Rejang

Nomina [rej]

payau

  1. rawa
  2. daratan yang terendam sepenuhnya atau sebagian oleh air, menjadi tempat perkembangbiakan nyamuk dan ber-PH asam.
  3. rasa agak asin pada air tawar yang disebabkan oleh percampuran air laut. Umumnya terdapat di muara sungai.
Nomina [ bjn ]

payau

  1. rusa
Nomina [kxd]

payau

  1. rusa