menagih
Verba
menagih (me- + tagih; pasif: ku-/kau-/ditagih, tertagih, transitif: tagih, imperatif: -lah)
- meminta (memperingatkan, mendesak) supaya membayar (utang, pajak, iuran, dsb):
belum tanggal satu ia sudah menagih uang langganan koran - menuntut atau menggugat supaya melaksanakan janji (pernyataan dsb):
kami menagih janji Ayah untuk pergi sekeluarga ke Taman Mini Indonesia Indah - (Huk) · objek hukum yang harus diterima kreditor dari debitur
Sinonim
Frasa dan kata majemuk
Variasi
Terjemahan[?]
Terjemahan
Lihat pula
- Semua halaman dengan kata "menagih"
- Semua halaman dengan judul mengandung kata "menagih"
- Lema yang terhubung ke "menagih"
Pranala luar
- Definisi: KBBI daring (KBBI V), SABDA (KBBI III), Kamus BI, KBBI.web.id, KBBI.my.id, KamusBesar.com, KBBI.kata.web.id
- Tesaurus: Tesaurus Tematis, SABDA
- Terjemahan: Google Translate, Bing Translator
- Penggunaan di korpora: Corpora Uni-Leipzig
- Penggunaan di Wikipedia dan Wikisource: Wikipedia, Wikisource
- Ilustrasi: Google Images, Bing Images
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Jika komentar Anda belum keluar, Anda dapat
halaman pembicaraan ini.Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama
sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia