bahasa Kangean sunting

  Etimologi

Dari bahasa Jawa Kuno (Kawi) bhāṣa, dari bahasa Sanskerta भाषा (bhā́ṣā).

  Kognat

Kognatif dengan bahasa Madura bhâsa (ꦨꦱ), bahasa Bali basa (ᬩᬲ) dan bahasa Jawa basa (ꦧꦱ).

Nomina [kkv]

besa

  1.   (Ling) · sistem lambang bunyi yang arbitrer, yang digunakan oleh anggota suatu masyarakat untuk bekerja sama, berinteraksi, dan mengidentifikasikan diri; bahasa
  2. percakapan (perkataan) yang baik; tingkah laku yang baik; sopan santun