bahasa Indonesia sunting

Verba

bersalahan (ber-an + salah)

  1. berbeda; berlainan:
    raut wajah gadis itu bersalahan dengan raut wajah ibunya
  2. berselisih:
    ia bersalahan pendapat dengan atasannya tentang cara menyusun laporan keuangan
  3. bertentangan; tidak sesuai dengan:
    sepak terjangnya bersalahan dengan kepercayaan dan keyakinan yang dianutnya
  4. berbantah; bercekcok:
    dalam banyak hal kedua orang itu sering bersalahan
  5. (kiasan) · kurang sehat (badan); menyalah:
    badannya agak bersalahan sehari ini
  Sinonim
  Frasa dan kata majemuk
  Variasi
  Terjemahan[?]
  Lihat pula
 
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: bersalahan
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




  sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia