bahasa Indonesia sunting

Verba

bermuka-muka (ber-muka + muka, muka-muka)

  1. berhadapan muka; di depan muka; di depan orang:
    diadakan pertemuan bermuka-muka antara para kepala suku
Adverbia

bermuka-muka (ber-muka + muka, muka-muka)

  1. terus terang; terang-terangan:
    marilah kita bicarakan secara bermuka-muka
  2. (kiasan) · hanya lahirnya saja baik, hatinya tidak; hanya bermanis-manis:
    kerjakanlah setulus hatimu, jangan bermuka-muka
Numeralia

bermuka-muka (ber-muka + muka, muka-muka)

  1. beberapa muka; lebih dari semuka
  2. berhalaman-halaman; berlembar-lembar (tentang buku):
    uraian bermuka-muka itu, sebenarnya dapat diringkaskan dalam dua atau tiga kalimat saja

  Etimologi
  Kata turunan
  Sinonim
  Frasa dan kata majemuk


  Lihat pula
 
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: bermuka-muka
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




  sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia