Wikikamus:Akhiran -kan
Akhiran -kan pada umumnya dipakai bersama dengan awalan ber-, di-, me-, per- (jarang, tidak umum dipakai, tidak produktif), atau ter-. Apabila akhiran -kan dipakai pada suatu kata kerja tanpa awalan, berarti kalimat yang dibentuk adalah kalimat perintah dan kata kerjanya menjadi transitif:
- “Jalankan saja perintah itu dengan baik!”
- “Sajikan nasi dengan lauk pauknya yang enak”.
- Templat:imbuhan -kan
- Templat:imbuhan me-kan / di-kan / kau-kan / ku-kan
- Templat:imbuhan member-kan / diber-kan / kauber-kan / kuber-kan
- Templat:imbuhan memper-kan / diper-kan / kauper-kan / kuper-kan
- Templat:imbuhan ber-kan
- Templat:imbuhan ter-kan
- Templat:ulang dasar me-kan ((x)-me(x)kan)
- Templat:ulang me-kan (me(x)-(x)kan) / di-kan / kau-kan / ku-kan
- Templat:ulang memper-kan (memper(x)-(x)kan) / diper-kan / kauper-kan / kuper-kan
- Templat:imbuhan majemuk me-kan
- Templat:imbuhan majemuk memper-kan
- Templat:imbuhan majemuk -kan