bahasa Indonesia sunting

Nomina

turunan (turun + -an , posesif: ku, mu, nya; partikel: kah, lah)

  1. anak cucu; generasi; angkatan:
    dinasti itu memerintah sampai tiga turunan
  2. peranakan:
    ia turunan Indonesia dan Belanda
  3. sesuatu yang turun-menurun
  4.   (Ling) · kata yang dibentuk dari hasil afiksasi, reduplikasi, atau penggabungan; kata jadian; kata turunan:
    meng- + ambil turunan mengambil
  5. zat kimia yang dihubungkan secara struktur dengan zat lain dan secara teoretis diturunkan dari zat tersebut
  6. zat yang dapat dibuat dari zat lain dalam satu tahap atau lebih
  Sinonim
  1. anaks, anak cucus, banis
  2. blasters, indos, peranakans
  3. arsips, kopis, pertinggals, salmans, tembusans, tindasans
  4. derivats, kata berimbuhans, kata jadians
  Frasa dan kata majemuk
  Variasi
  Terjemahan[?]
  Lihat pula
 
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: turunan
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




  sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia