bahasa Indonesia sunting

Nomina

agama (posesif ku, mu, nya; partikel: kah, lah) ·

  1. ajaran, sistem yang mengatur tata keimanan (kepercayaan) dan peribadatan kepada Tuhan Yang Mahakuasa serta tata kaidah yang berhubungan dengan pergaulan manusia dan manusia serta lingkungannya:
    agama Islam; agama Kristen; agam Buddha

  Etimologi

Dari bahasa Sanskerta आगम (āgama, sesuatu yang diturunkan/diwariskan, tradisi).

  Kata turunan
  Sinonim
  Frasa dan kata majemuk
  Terjemahan[?]
  Lihat pula
 
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: agama
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




  sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia

bahasa Gorontalo sunting

Nomina [gor]

agama

  1. agama
    po'odahawa agama alihu salaamati duniya wawu aahirati
    jagalah agama supaya selamat dunia dan akhirat.